Sabtu, 01 Juni 2013

Tips Pasta Kesat dan Nikmat


  • Rendam kacang merah selama 24 jam. 
  • Rebus dengan air hingga matang (pecah-pecah), lalu tiriskan. 
  • Tumbuk/haluskan sambil ditambahkan gula sesuai selera. 
  • Panaskan lagi dengan api kecil hingga kesat. 
  • Dalam suhu ruangan, pasta kacang merah bisa bertahan dua hari. 
  • Jika di dalam freezer, bisa bertahan seminggu
Sumber: Jawa Pos 'TASTE'

Tidak ada komentar:

Posting Komentar